Cara pertama :
#1 Pilih cabai yang benar-benar segar dan pisahkan yang sudah layu. Cabai yang akan disimpan tidak perlu dicuci.
#2 Potong bagian tangkai cabai dan sisakan bagian kuncup saja. Ingat, jangan buang semuanya karena akan mempercepat pembusukan.
#3 Siapkan wadah tertutup, kemudian masukkan cabai ke dalam wadah tersebut.
#4 Ambil dan kupas beberapa siung bawang putih lalu masukkan ke dalam wadah cabai. Bawang putih ini berfungsi sebagai bahan pengawet alami.
#5 Tutup wadah dan simpan ke dalam kulkas.
Cara kedua :