“2015 mulai lg perawatan pengen punya kulit putih. Akhirnya perawatan lagi pake air cucian beras secara rutin, 2016 muka putih .
Tapi tanpa disadari 2017-sekarang berat badan turun dari 102 Kg jadi 84 kg,” tulis Eka di unggahan dalam akun Facebooknya.
Tak lupa, di akhir postingannya Eka menyalipkan kalimat motivasi untuk orang-orang yang mungkin bernasib sama sepertinya.
“Intinya ketika kamu dibully karena fisikmu buktikan kalau kamu bisa merubahnya. Kamu harus tetap SABAR , SABAR dan SABAR .
Kesabaran itu mungkin menyakitkan, namun kesabaran akan menjadi kesempurnaan di masa yang akan datang,” tuturnya.
Sementara itu, netizen yang melihat postingan Eka lantas memberikan pujian dan semangat kepadanya. Bahkan banyak dari mereka yang kompak menyebut jika Eka mirip Shindong Super Junior.
Linda aegyo: “Iya kak…jan sampe ya kita nyakitin orang lain …..kan dunia bisa kebalik kapan pun”
Turry Imnida: “Sekarang mah 11 12 ma shindong Super Junior”
Ifa Yasmita: “Pakek air beras doang. Semangat kakak. Sekarang malah mirip shindong suju”