Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki beragam rempah sehat buat kesehatan.
Salah satu rempah tersebut adalah daun serai. Daun serai tak hanya bisa membuat masakan menjadi makin harum dan enak saja.
Lebih jauh, serai juga merupakan salah satu rempah alami yang kaya akan manfaat buat kesehatan.
Para ahli kesehatan bahkan mengungkapkan bahwa serai bisa menjadi obat yang mujarab buat beberapa penyakit.
Salah satunya adalah untuk menurunkan penyakit kolesterol, caranya pun gampang banget, penasaran? Yuk langsung simak informasinya berikut ini:
Bahan-bahan:
- Serai 4 batang
- Jahe
- Gula atau madu
- Air mineral 1 liter
Cara pembuatan: