Bahan yang perlu kamu siapkan:
- 1 sachet downy pewangi pakaian
- cuka makan secukupnya
- air setengah gelas
- botol semprot
Cara membuatnya:
1. Masukkan 1 sachet downy ke air lalu tambahkan cuka sekitar 2 sendok makan. Aduk kedua cairan sampai tercampur.
2. Masukkan ke dalam botol semprot, bisa bekas botol parfum atau botol pembersih kaca.
3. Semprotkan pewangi ruangan ke sudut-sudut rumah atau bagian yang berbau.
Semoga bermanfaat!
Saksikan videonya di sini.