Sunday, September 9, 2018

Basmi “Kutu Rambut dan Telurnya” Menggunakan “2 Bahan Alami” yang Ada di Dapur Kamu, Ampuh!


Ternyata kutu rambut masih ada hingga saat ini Ladies. Kutu rambut memang sangat menjengkelkan. Bukan cuma gatal, kutu rambut juga dapat menular.

Selain itu individu yang tertular kutu rambut akan merasa malas bergerak dan mudah mengantuk, hal ini dikarenakan kutu rambut menghisap darah dari kulit kepala.

Oleh sebab itu, rambut harus terhindar dari hewan mungil satu ini.


Terkadang, kutu rambut sulit hilang meskipun sudah keramas teratur dan menggunakan shampo khusus.

Jika demikian, ada baiknya untuk mencoba mengatasinya menggunakan bahan alami.

Ada 2 cara mudah membasmi kutu rambut menggunakan bahan alami.

Yang pertama menggunakan bawang merah, sedangkan cara alami kedua menggunakan jeruk nipis. Mari kita simak satu per satu ulasannya.

BERITA LENGKAP DI HALAMAN BERIKUTNYA

Halaman Berikutnya