Banyak orang menyarankan bagi penderita darah tinggi untuk sering – sering mengkonsumsi mentimun .
Lantas , apakah benar makan mentimun ini bisa turunkan tekanan darah tinggi ?
Jawabannya benar
Sebab di dalam mentimun ini memiliki kandungan magnesium, kalium, serat, dan tinggi air.
Selain itu, kandungan kalium dalam mentimun dapat mempertahankan kadar sodium dalam tubuh untuk mencegah aterosklerosis yang mempengaruhi pengaturan tekanan darah.
Mentimun juga memiliki kandungan serat yang baik untuk meminimalkan kolesterol serta mengatur tekanan darah menjadi terkontrol.
Apalagi bagi mereka yang mengalami obesitas, mentimun ini sangat baik untuk membantu menurunkan berat badan.
BERITA LENGKAP DI HALAMAN BERIKUTNYA
Halaman Berikutnya